Widget HTML Atas

Festival Budaya Nias Barat

Pariwisata Nias Barat
TravelingMedan/Sabas

Untuk mempertahankan eksistensi dan kecintaan terhadap budaya sendiri. Kabupaten Nias menyelenggarakan Festival Budaya yang menjadi suatu ajang pagelaran kekayaan budaya, karifan lokal dan persatuan masyarakat kabupaten Nias Barat.

Festival Budaya Nias diadakan pada tahun 2013, tepatnya pada 14 Agustus. Event ini juga menjadi event pariwisata yang layak untuk disaksikan karena terdapat berbagai macam perlombaan budaya sekaligus pagelaran budaya Nias yang memang sangat unik dan berbeda.

Untuk mencapai kabupaten Nias Barat anda dapat melalui rute Medan - Gunung Sitoli - Nias Barat dengan menggunakan moda transportasi udara, laut dan darat. (Sabas)